BURSA INOVASI DESA

11 Juli 2019 12:16:40 WIB

Saptosari- Pada hari Rabu kemarin telah dilaksanakan Bursa Inovasi Desa, dari Program Inovasi Desa ( PID ) bertempat di rest area kecamatan Saptosari. Hadir dalam acara tersebut Wakil Bupati Gunungkidul Dr. Immawan Wahyudi MH Perwakilan dari Kecamatan dan Desa.Bursa Inovasi Desa dibagi 3 klaster Gunungsewu salah satunya, yang meliputi 7 Kecamatan :

  1. Purwosari
  2. Panggang
  3. Tanjungsari
  4. Tepus
  5. Saptosari
  6. Rongkop
  7. Girisubo

Adapun peserta Bursa Inovasi Desa, yang merupakan wakil dari masing-masing Desa yang terdiri dari Unsur :

1.Kepala Desa

2.BPD

3.Tokoh perempuan.

Dalam Bursa Inovasi Desa tersebut  wakil dari masing-masing desa diminta untuk memilih kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun 2020 mendatang.

Menu yang dipilih meliputi 3 Bidang :

1.Infrakstruktur

2.Kewirausahaan

3.Sumber daya manusia.

Diharapkan kegiatan yang dipilih nantinya dimasukkan kedalam Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDES) tahun 2020.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Feed IG

Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Youtube