Pantauan Langsung dari BPH MIGAS Terkait BBM.

07 Maret 2022 18:16:26 WIB

desapucung.gunungkidulkab.go.id - Pucung.Pada hari ini senin (7/3/2022) pengelola Sub pelayanan BBM BUMDes Sejahtera Pucung, Kapanewon Girisubo kedatangan tim dari BPH MIGAS guna pemantauan ketersediaan BBM bagi Nelayan Sadeng.

 

Pembangunan sub pelayanan BBM dalam rangka mengatasi kesulitan nelayan untuk mendapatkan BBM. Masalah penyediaan BBM hingga kini, khususnya di kawasan Pelabuhan Sadeng karena faktor jarak yang jauh dengan lokasi penyedia BBM sehingga jika membeli sendiri maka kurang efisien serta terbenturnya aturan-auran yang ada dalam penyediaan BBM.

 

Dengan program sub penyalur BBM ini upaya jangka pendek dengan menerbitkan rekomendasi untuk pembelian BBM agar dapat beli langsung di SPBU dan sudah dilaksanakan DKP Gunung Kidul sejak 2020 dan menjadi yang pertama di Yogyakarta. Jangka menengahnya sebagai solusi pemenuhan dan akan dilakukan upaya pendirian sebagai jangka panjang.

 

Karena selain es, pada dasarnya BBM menjadi sarana penting dalam operasional nelayan, kedua sarana tadi menjadi komponen penting kebutuhan nelayan.(sp)

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Feed IG

Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Youtube